HARI PERTAMA PAMERAN PENDIDIKAN 2019 FAKULTAS PSIKOLOGI UIN JAKARTA BANJIR PENGUNJUNG

Gd. Rektorat, Psikologi Online — Ratusan pengunjung dari siswa berbagai madrasah aliyah (MA) dan sekolah menengah atas (SMA) se-Jabodetabek menyerbu stan-stan fakultas dan lembaga pada Pameran Pendidikan UIN Jakarta 2019, pada Rabu (30/01). Pameran Pendidikan yang baru saja di mulai, melihat stan Psikologi begitu ramai. Pameran ini akan dilaksanakan selama dua hari, yaitu Rabu-Kamis (30-31/01), bertempat di pelataran gedung rektorat kampus I UIN Jakarta. Pmeran di buka pada pukul 09:00 WIB pagi hingga ditutup pukul 16:00 WIB sore hari sebelum pukul 09:00 sudah banyak pengunjung yang berdatangan ke stan-stan  yang ada di pameran pendidikan tersebut terlebih lagi stan Fakultas Psikologi.

Banyak siswa yang bertanya-tanya di stan Psikologi apa kelebihan stan Psikologi dari stan yang lainya di stan psikologi ada psikotes minta bakat jadi siswa akan mengisi kuisioner dan akan di lakukan pengetesan oleh Kk kelas Psikologi dan setelah mengisi form kuisioner tersebut hasilnya di informasikan ke siswa akan lebih cocok mengambil jurusan apa pasa saat kuliah nanti.(Ron)